Nah untuk mendapatkan rasio penarikan yang lebih besar, maka anda bisa mengerjakan misi dengan cara meningkatkan level permainannya.
BACA JUGA:7 Rekomendasi Game Penghasil Saldo DANA Gratis Terpercaya Tanpa Iklan
Berikut langkah-langkah menarik uang ke DANA:
- Login di aplikasi JoyZoo
- Berikutnya Klik tombol
- Tarik yang berada di pojok kanan atas
- Akan tersedia nominal yang dapat anda tarik
- Klik tombol tarik
- Pilih metode penarikan ke DANA
- Masukkan nomor telepon Dana anda
- Klik Kirim
Berhubung gamenya belum lama rilis, saat ini kami belum menemukan pengguna yang berhasil tarik saldo. Namun jika dilihat dari cara kerjanya memang game ini mirip dengan game Bingo Spin yang memiliki rasio penarikan. Biasanya aplikasi ini terbukti membayar kepada penggunanya.
Hanya saja penghasilan yang di dapatkan tidak terlalu besar, apalagi rasio penarikan yang kecil memang membuat kita kewalahan dalam mengumpulkan poin.
Jadi bagi anda yang ingin menghasilkan uang recehan dari game ini maka bisa langsung mencobanya. Namun bagi yang ingin mendapatkan uang lebih banyak maka anda harus meningkatkan level untuk mendapatkan rasio penarikan yang lebih besar.
Jika dilihat dari cara kerjanya, tentu anda dapat menyimpulkan sendiri bahwa aplikasi ini aman di gunakan. Karena didalamnya tidak menyediakan menu deposit dan kita bisa bermain secara gratisan.