Ketahui Sejumlah Manfaat Mengonsumsi Buah dan Sayur Saat Puasa

Kamis 13-03-2025,13:30 WIB
Reporter : Fitri Nugroho
Editor : Rajman Azhar

2. Meningkatkan Kesehatan Pencernaan

Selama puasa, beberapa orang mungkin mengalami sembelit. Untuk mencegah hal ini, mengonsumsi buah dan sayur secara teratur dapat membantu.

Kandungan serat pada buah dan sayur efektif mencegah dan mengatasi masalah ini.

Serat membantu membuat tinja lebih lembut, sehingga lebih mudah dikeluarkan. Selain itu, pola makan yang tinggi serat juga berpotensi menurunkan risiko hemoroid dan gangguan pencernaan lainnya.

BACA JUGA: Jodoh atau Tidak! Begini Cara Menghitung Weton Pasangan untuk Pernikahan

BACA JUGA:Cara Menghitung Sujanan dalam Weton Jawa

3. Menjaga Hidrasi Tubuh

Terdapat banyak buah dan sayur yang kaya akan kandungan air, seperti jeruk, semangka, melon, selada, mentimun, dan seledri.

Mengonsumsi jenis makanan ini saat berbuka dan sahur akan membantu tubuh tetap terhidrasi sepanjang hari. Dengan terjaganya hidrasi, kamu pun dapat menjalani aktivitas sehari-hari dengan baik meskipun sedang berpuasa.

4. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Buah dan sayur mengandung berbagai zat gizi yang penting untuk memperkuat daya tahan tubuh, seperti vitamin A, C, dan zinc.

Selain itu, sifat antioksidan yang terdapat dalam buah dan sayur dapat membantu melawan efek negatif dari radikal bebas.

BACA JUGA:Ini Langkah yang Perlu Dilakukan Saat Dipatuk Ular!

BACA JUGA:Cara Menghitung Sujanan dalam Weton Jawa

5. Mengontrol Kadar Gula Darah dan Kolesterol

Makanan manis dan gorengan sering kali menjadi menu berbuka yang menggoda. Namun, konsumsi berlebihan dari kedua jenis makanan ini dapat berdampak negatif pada kesehatan, karena dapat meningkatkan kadar gula dan kolesterol dalam darah.

Kategori :