Doa Hari ke-18 Puasa Ramadhan, untuk Meminta Berkah dari Sahur

Doa Hari ke-18 Puasa Ramadhan untuk Meminta Berkah dari Sahur-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-
BENGKULUEKSPRESS.COM- Bulan Ramadhan merupakan momen yang penuh berkah bagi umat Muslim.
Setiap hari di bulan ini, terdapat doa khusus yang dapat dipanjatkan untuk memohon keberkahan dan petunjuk dari Allah SWT.
Doa-doa di bulan Ramadhan mengandung limpahan rahmat dan kebaikan. Salah satunya adalah doa yang dianjurkan pada hari ke-18 puasa.
BACA JUGA:Ingin Doa di Bulan Ramadhan Dikabulkan, Ustaz Adi Hidayat Bagikan Rahasianya
BACA JUGA:Agar Hajat Segera Dikabulkan Allah SWT, Amalkan 5 Doa Berikut Ini
Doa ini dapat dibaca saat sahur, setelah sholat, atau menjelang waktu berbuka.
Adapun doa yang bisa diamalkan di hari ke-18 puasa Ramadhan adalah:
للَّهُمَّ نَبِّهْنِي فِيْهِ لِبَرَكَاتِ أَسْحَارِهِ وَ نَوِّرُ فِيْهِ قَلْبِي بِضِيَاءِ أَنْوَارِهِ وَ خُذْ بِكُلِّ أَعْضَانِي إِلَى اتَّبَاعِ آثَارِهِ بِنُورِكَ يَا مُنَوِّرَ قُلُوْبِ الْعَارِفِينَ
(Allahumma nabbihnii fiihi li barakaati ashaarrih wa nawwiru fiihi qalbii bi diyaaii anwaarih wa khudh bi kulli a'dzaanii ilaa ittiba'i aathaarih binuurika yaa munawwira quluubil 'aarifiin).
Artinya:
"Ya Allah, berilah aku peringatan di dalamnya atas berkah sahurnya, terangi hatiku di dalamnya dengan cahaya cahaya-Nya, dan bimbinglah seluruh anggotaku menuju mengikuti jejak-jejak-Nya dengan cahaya-Mu, wahai penerang hati orang-orang yang mengenal-Mu,".
BACA JUGA:Doa Hari ke-17 Puasa Ramadhan, Agar Semua Hajat Dikabulkan Allah SWT
BACA JUGA:5 Doa Anak untuk Orang Tua, Agar Dosa Diampuni dan Dijauhkan dari Api Neraka
Itulah doa yang bisa diamalkan umat Muslim di hari ke-18 puasa Ramadhan. Semoga bermanfaat.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: