Ini Dia Tips Mengkuti dan Memilih Motor Bekas pada Acara Lelang

Ini Dia Tips Mengkuti dan Memilih Motor Bekas pada Acara Lelang

Lelang motor memang merupakan salah satu alternatif mencari motor bekas dengan harga yang murah. -Pinterest -

4. Perhatikan Sikap Saat Lelang

Saat mengikuti lelang sebaiknya Anda harus tetap tenang dan fokus selama proses lelang berlangsung. Jangan terburu-buru dalam menawar.

Coba amati cara peserta lain menawar untuk membantu Anda menentukan strategi penawaran yang lebih baik.

BACA JUGA:Semakin Kotor Semakin Stabil, Berikut 5 Tanda Warna Busi yang Bagus

3. Proses Penawaran

Kini, saatnya mulai memburu motor impian Anda. Perhatikan kondisi motor yang dilelang sebelum acara dimulai. Biasanya ada sesi pra-lelang untuk memeriksa barang yang ditawarkan. 

Kemudian tawarlah harga untuk motor tersebut. Ingat! Jangan terbawa emosi dan suasana saat menawar harga.Tetapkan batas maksimal penawaran sesuai dengan budget yang sudah Anda buat sebelumnya.

Adapun tips memilih motor bekas di lelang yang bisa Anda ikuti adalah sebagai berikut. 

1. Cek Fisik Motor

Dalam mengikuti acara lelang sebaiknya Anda Periksa kondisi bodi motor, mulai dari cat, rangka, dan komponen lainnya untuk memastikan tidak ada kerusakan besar atau tanda-tanda kecelakaan. Jangan lupa untuk memastikan ban masih dalam kondisi baik dan tidak botak.

BACA JUGA:Inilah 6 Cara Mengusir Kecoak di Mobil, Coba Pakai Penghalau Ultrasonik

2. Cek Kelengkapan Dokumen

Hal yang tak kalah penting dengan cek fisik motor adalah cek kelengkapan dokumen pada motor. Coba cek apakah motor tersebut punya STNK dan BPKB yang sah sesuai dengan nomor dan rangka mesin.Verifikasi dokumen ini berguna agar Anda tidak terjerat masalah hukum nantinya.

3. Cek Performa Mesin dan Tenaga

Setelah itu, kalau bisa, coba hidupkan mesin dan dengarkan suara mesin. Mesin yang baik tidak akan mengeluarkan suara aneh atau kasar. Selain itu, periksa apakah ada catatan atau riwayat service rutin dari motor tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: