Waspada Pembengkakan Pada Tubuh, Inilah 8 Gejala Anemia pada Wanita yang Harus Diketahui
Anemia merupakan kondisi yang sering dialami oleh wanita-Pinterest -
Pada kasus yang parah, bentuk kuku dapat menyerupai sendok (koilonikia). Gejala anemia pada wanita ini perlu diwaspadai karena bisa menjadi pertanda kondisi anemia defisiensi besi yang lebih parah.
8. Pembengkakan dan nyeri pada lidah atau mulut
Pembengkakan dan nyeri pada area mulut dan lidah merupakan salah satu waspada gejala anemia yang harus diwaspadai. Perubahan yang terjadi pada area mulut dapat menjadi gejala anemia pada wanita.
BACA JUGA:Ingin Daki Menghilang, Ini Dia 5 Teknik Mandi yang Harus Dilakukan
Salah satu perubahannya adalah lidah yang bengkak dan berwarna pucat. Mulut juga akan terasa kering dan terasa seperti terbakar, serta timbul luka pada area mulut.
Itulah beberapa gejala anemia yang perlu Anda ketahui. Gejala anemia pada wanita tidak boleh dianggap sepele, apalagi jika memiliki riwayat anemia yang tidak menunjukkan gejala.
Jika gejala di atas terasa semakin memburuk disertai dengan pendarahan berlebih saat menstruasi, segera lakukan pemeriksaan dengan dokter agar mendapatkan penanganan yang sesuai.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: