Yuk Cobain! Manfaat Daun Pegagan untuk Kulit Wanita Jadi Lebih Mulus

Selasa 14-11-2023,19:04 WIB
Reporter : Jamal Maarif
Editor : Jamal Maarif

Manfaat centella asiatica dapat dirasakan untuk kesehatan kulit. Tentunya penggunaan centella asiatica yang aman bisa digunakan sebagai perawatan kecantikan aman dan alami. Namun, jika mengalami efek samping buruk, konsultasi dan minta rekomendasi dokter agar penggunaan centella asiatica bisa tepat dan maksimal dirasakan. (**)

Kategori :