Harga Cabai Turun

Harga Cabai Turun

HARGA cabai kini turun hingga Rp 18 ribu per kilogram (kg). Akibatnya, petani merugi, ditambah lagi kini musim hujan ini banyak tanaman yang rusak dan membusuk. Sebelum ini di pasar, harganya Rp 40 ribu per kg. Diungkapkan Kades Lubuk Gedang, Bengkulu Utara (BU), Mustadi musim hujan saat ini, para petani padi yang yang sangat beruntung, karena pasokan air semakin banyak. Sementara petani sayur-mayur dan cabai merugi. . \"Para petani sayur kita di desa ini mengeluh. Akibat hujan banyak sayur mayur yang busuk, kalau sawah banyak air malah bagus, suplay air terpenuhi,\" katanya. (117)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: