Komisi III DPD RI Serap Aspirasi Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu

Apt Destita Khairilisani saat mengunjungi Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu -foto: tri yulianti-
Ditambah lagi permasalahan penyimpanan obat dan vaksin. Ia menyebutkan gudang vaksin provinsi yang melayani 10 kabupaten/kota saat ini masih layak, namun perlu peningkatan untuk menjaga kualitas dan ketahanan vaksin ke depan.
"Kita berharap ada dukungan dari Ibu Destita untuk mendorong Kementerian Kesehatan agar membuat regulasi khusus terkait kebutuhan tenaga apoteker, terutama untuk posisi madya dan senior di Dinas Kesehatan Provinsi. Lalu kebutuhan peningkatan fasilitas, termasuk rantai dingin seperti cold box dan cold chain, agar daya tahan vaksin tetap terjaga,” harap Redhwan . (Tri)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: