Gunakan Rumus Praktis Ini untuk Menghitung Berat Badan Ideal

Mengetahui berat badan ideal bisa dilakukan dengan melakukan beberapa cara perhitungan seperti body mass index (BMI) atau indeks massa tubuh (IMT).--
- Mencegah munculnya obesitas
- Mencegah diabetes
- Mengurangi risiko penyakit jantung
- Mencegah tekanan darah tinggi
- Mengurangi risiko stroke
- Mencegah masalah batu empedu
- Mengurangi kemungkinan kolesterol tinggi
- Mengurangi kemungkinan gangguan pernapasan seperti asma
- Mencegah radang sendi atau osteoarthritis
- Mencegah demensia
- Menghindari kanker termasuk kanker payudara
- Meningkatkan efisiensi tubuh dalam mengedarkan darah
- Membantu mempermudah proses metabolisme cairan dalam tubuh
- Menghindari katarak
- Mengurangi kemungkinan sleep apnea
Seseorang dengan berat badan di bawah ideal akan lebih berpotensi mengalami anemia, kekurangan gizi, penurunan sistem kekebalan tubuh, masalah kesuburan atau infertilitas, atau bahkan kerontokan rambut yang menyebabkan kebotakan.
BACA JUGA:Undang Willie Salim, Gubernur Bengkulu Akan Masak Besar Untuk Masyarakat Bengkulu
Sedangkan, seseorang dengan berat badan di atas ideal berpotensi menderita obesitas. Oleh karena itu, pilihlah makanan dengan bijak dan perhatikan porsi makanan yang kamu santap. Tidak lupa banyaklah minum air putih dan rutinlah melakukan latihan, aktivitas fisik, atau olahraga.(bee)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: