Agar Segera Diberi Keturunan, Amalkan Doa Berikut Ini

Agar Segera Diberi Keturunan, Amalkan Doa Berikut Ini

Doa Agar Segera Diberi Keturunan-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

BENGKULUEKPSRESS.COM- Berikut ini adalah doa yang dapat diamalkan oleh umat Muslim untuk memohon keturunan.

Memiliki anak yang saleh dan salihah merupakan salah satu tujuan mulia dari pernikahan.

Namun, tidak semua pasangan segera dianugerahi keturunan setelah menikah. Ada yang harus menanti cukup lama sebelum Allah SWT mengabulkan permohonan mereka.

BACA JUGA:Agar Rezeki Lancar dan Tak Terlilit Hutang, Ustaz Abdul Somad Sarankan Amalkan Doa Berikut Ini

BACA JUGA:Ingin Diterima di Sekolah Impian, Amalkan Doa-doa Berikut

Bagi pasangan suami istri yang sudah menikah dalam waktu lama namun belum mendapatkan karunia anak, disarankan untuk senantiasa memanjatkan doa kepada Allah SWT dengan penuh keyakinan dan kesabaran.

Adapun doa-doa untuk mendapatkan keturunan yang baik adalah:

1. Doa Pertama

رَبِّ هَبْ لِى مِن لَّدُنكَ ذُرِّيَّةً طَيِّبَةً ۖ إِنَّكَ سَمِيعُ ٱلدُّعَآءِ

(Rabbi hab lī mil ladungka żurriyyatan ṭayyibah, innaka samī'ud-du'ā).

Artinya:

"Ya Tuhanku, berilah aku dari sisi Engkau seorang anak yang baik. Sesungguhnya Engkau Maha Pendengar doa," (QS Al Anbiya: 89).

2. Doa Kedua

رَبِّ ٱجْعَلْنِى مُقِيمَ ٱلصَّلَوٰةِ وَمِن ذُرِّيَّتِى ۚ رَبَّنَا وَتَقَبَّلْ دُعَآءِ

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: