Sebelum Memelihara Hewan, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Jelaskan Ada Beberapa Hal yang Wajib Diperhatikan
Ustaz Syafiq Riza Basalamah jelaskan hal yang harus diperhatikan dalam memelihara hewan-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-
BENGKULUEKSPRESS.COM- Hewan merupakan salah satu makhluk hidup yang diciptakan oleh Allah SWT dan hidup berdampingan dengan manusia.
Setiap hewan memiliki habitat yang sesuai dengan kemampuan bertahannya, baik di air, di darat, maupun di kedua lingkungan tersebut.
Ada hewan yang dianjurkan untuk dipelihara, ada yang boleh dipelihara atau tidak, dan ada juga hewan yang harus dibunuh daripada dipelihara.
BACA JUGA:Agar Terhindar dari Bencana, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Anjurkan Ini dari Harta Kita
BACA JUGA:Perilaku Ayah yang Dibenci Anak, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Tekankan Ini
Contoh hewan yang harus dibunuh adalah ular dan kalajengking, karena keberadaannya dapat membahayakan manusia di sekitarnya dan bisa menyebabkan kematian bagi pemelihara yang belum berpengalaman.
Begitu juga dengan anjing, tidak boleh dipelihara di rumah jika hanya untuk kepuasan semata. Hal ini bisa menyebabkan berkurangnya pahala, sebagaimana yang disampaikan oleh Rasulullah:
"Barangsiapa memelihara anjing, maka amalan sholehnya akan berkurang setiap harinya sebesar satu qiroth (satu qiroth adalah sebesar gunung uhud), selain anjing untuk menjaga tanaman atau hewan ternak," (HR Abu Harairah).
Namun, anjing boleh dipelihara jika digunakan sebagai pelindung dan penjaga aktivitas manusia, tetapi sebaiknya tidak ditempatkan di dalam rumah.
Selain anjing, hewan yang diperbolehkan dan bersahabat dengan manusia adalah kucing. Kucing boleh dipelihara selama tidak diperjualbelikan, karena hukumnya makruh.
Allah SWT memperbolehkan memelihara hewan, namun harus dijaga dengan baik dan tidak dibiarkan terbengkalai. Beberapa hewan juga dianjurkan untuk dipelihara dibandingkan yang lainnya.
Dalam suatu ceramah, Ustaz Syafiq Riza Basalamah pernah menjelaskan tentang hewan yang dianjurkan Rasulullah SAW untuk dipelihara.
BACA JUGA:Ingin Orang Tua Tenang di Alam Kubur, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Sarankan Anak Amalkan Ini
BACA JUGA:Agar Terbebas dari Siksa Api Neraka, Ustaz Syafiq Riza Basalamah Bagikan Amalannya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: