Sering Dikonsumsi Anak-anak, Inilah 9 Manfaat Buah Kersen Untuk Kesehatan

Sering Dikonsumsi Anak-anak, Inilah 9 Manfaat Buah Kersen Untuk Kesehatan

Kersen atau Muntingia calabura merupakan tumbuhan yang hidup di daerah tropis, termasuk Indonesia, dengan ketinggian pohon mencapai 8–20 meter. -Pinterest -

5. Mengendalikan tekanan darah

Berkat kandungan vitamin C dan protein di dalamnya, buah kersen bermanfaat untuk mengendalikan tekanan darah. Vitamin C dapat membantu melemaskan pembuluh darah, sehingga tekanan darah turun.

Perlu diingat, konsumsi buah kersen untuk menurunkan tekanan darah perlu dikombinasikan dengan makanan penurun darah tinggi dan menerapkan pola hidup sehat agar hasilnya lebih optimal.

6. Menekan nafsu makan

Buah kersen bisa dijadikan sebagai camilan sehat untuk orang yang sedang menjalani program diet. Hal ini karena buah kersen dapat menekan nafsu makan karena mengandung protein yang cukup tinggi. 

BACA JUGA:6 Manfaat Strawberry untuk Ibu Hamil

BACA JUGA:Rutin Jadi Pendonor? Ini Manfaat Donor Darah bagi Kesehatan yang Perlu Diketahui

Protein diketahui mampu mengurangi tingkat hormon ghrelin yang memicu munculnya rasa lapar serta meningkatkan hormon kenyang. Selain itu, buah kersen juga tinggi akan kandungan serat, sehingga membuat Anda merasa kenyang lebih lama.

7. Mencegah anemia

Zat besi berperan penting dalam menghasilkan sel darah merah yang membawa oksigen ke seluruh tubuh. Kekurangan zat besi bisa menyebabkan anemia. 

Untuk mencegah kondisi tersebut, Anda dapat mengonsumsi makanan yang mengandung vitamin C, seperti buah kersen. Vitamin C dalam buah kersen dapat membantu meningkatkan penyerapan zat besi dari makanan, sehingga dapat mencegah terjadinya anemia. 

Buah ini juga menjadi pilihan yang tepat untuk orang yang sedang menjalani diet tanpa daging. Orang yang menjalani diet tanpa daging berisiko tinggi mengalami anemia.

BACA JUGA:Ragu dengan Obat-obat Apotek? Berikut Bahan Alami Panu yang Ampuh Obati Panu

BACA JUGA:Rutin Jadi Pendonor? Ini Manfaat Donor Darah bagi Kesehatan yang Perlu Diketahui

8. Mengatasi dan mencegah asam urat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: