Tips Memulai Ternak Burung Puyuh Agar Telur Melimpah
Tips ternak burung puyuh agar telur melimpah-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-
BENGKULUEKSPRESS.COM- Terdapat banyak gagasan untuk memulai usaha ternak, salah satunya adalah dengan beternak burung puyuh petelur.
Keuntungan yang menjanjikan dan modal yang relatif kecil membuat beternak burung puyuh menjadi pilihan populer.
Selain bisa dijadikan sebagai usaha utama, beternak burung puyuh juga bisa dijadikan sebagai usaha sampingan.
BACA JUGA:Tips Sukses dan Dapatkan Omset Tinggi, Ini 5 Cara Ternak Entok
BACA JUGA:Tips Memulai Ternak Bebek Petelur
Bagi mereka yang belum familiar dengan langkah-langkah untuk beternak burung puyuh dengan hasil panen yang memuaskan, tidak perlu khawatir. Berikut ini adalah langkah-langkah untuk berhasil dalam beternak burung puyuh dengan panen yang melimpah:
1. Persiapan Kandang dengan Suhu dan Pencahayaan yang Tepat
Hal pertama yang perlu disiapkan dalam usaha ternak burung puyuh adalah mempersiapkan kandang tempat perkembangbiakan dari telur sampai dewasa. Kandang tersebut didesain bersusun yang terbuat dari material kayu atau bisa juga dengan rangka baja.
Dalam ternak burung puyuh dibutuhkan 4 kandang.
Selain memperhatikan desain dan jumlah kandang, suhu ruang kandang tidak kalah penting juga untuk diperhatikan.
Suhu stabil untuk kebutuhan burung yaitu antara 20-25 derajat Celcius. Selain itu perlu disiapkan juga sistem penerangan memadai dengan menggunakan lampu pijar.
BACA JUGA:Tidak Hanya untuk Pakan Ternak! Ini Beragam Manfaat Bekatul bagi Kesehatan
BACA JUGA:Cara Ternak Kroto di Rumah
2. Lakukan Pembibitan Burung Puyuh dengan Pilih Bibit Unggul
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: