Fitur Keselamatan Ini Dulu Awalnya Hanya ada di Mobil Mahal

Fitur Keselamatan Ini Dulu Awalnya Hanya ada di Mobil Mahal

Fitur yang kini banyak ditemui pada mobil adalah airbags atau kantung udara, karena dipercaya dapat mengurangi resiko kecelakaan. --

9. Adaptive Headlights
Mengemudi malam hari memang cepat melelahkan, hal ini karena cahaya lampu tidak seterang matahari di siang hari. Belum lagi, mengemudi malam hari kerap terganggu oleh pancara matahari dari arah berlawanan. Akan tetapi, saat ini para pabrikan otomotif semakin sering menghadirkan mobil dengan fitur Adaptive Headlights. Ya, fitur keselamatan ini dapat menyoroti kondisi jalan yang gelap dan mengikuti arah mobil jika berbelok.(**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: