Jika Terdapat Tanda Ini, Berarti Anak harus Dibawa ke Dokter
Kebanyakan ruam pada anak tidak berbahaya dan hilang dengan sendirinya atau dengan penanganan obat. --
Demam. Bila mengira anak mengalami demam, periksa suhu tubuhnya sebelum menelepon. Catat juga waktu ketika Anda memeriksanya.
Imunisasi. Siapkan catatan imunisasi anak. Ini bermanfaat bila anak mengalami cedera dan membutuhkan suntikan tetanus atau bila batuk rejan sedang berkembang.
Masalah medis. Beri tahu dokter tentang masalah medis sebelumnya seperti asma, seizure, atau kondisi lain. Dokter memiliki banyak pasien dan mungkin tidak ingat riwayat kesehatan anak Anda.
BACA JUGA:Tips Cara Aman Berkendara di Jalan Tol Lintas Kota, Waspada Mata Terhipnotis
Obat. Pastikan menyebutkan kalau anak minum obat tertentu termasuk obat tanpa resep, suplemen, vitamin, produk herbal, atau obat rumahan.
Bila dokter perlu menelepon Anda kembali, pastikan saluran telepon tidak sibuk agar dokter bisa dengan mudah menghubungi kembali. (**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: