HP OPPO Terbaik, Spek dan Harga Terbaru 2024

HP OPPO Terbaik, Spek dan Harga Terbaru 2024

Daftar, spesifikasi dan harga HP OPPO Terbaik 2024-(foto: kolase/bengkuluekspress.disway.id)-

4. OPPO Reno 10 Pro+ 5G

Harga: Rp 10.999.000

OPPO Reno 10 Pro+ 5G menonjol sebagai salah satu ponsel 5G terbaik pada tahun 2024, ditujukan untuk konsumen kelas menengah atas. Ditenagai oleh chipset terbaru Snapdragon 8+ Gen 1, ponsel ini memiliki kemampuan koneksi 5G yang handal, ideal untuk multitasking dan gaming berat.

Dengan fabrikasi 4nm, chipset ini tidak hanya menyediakan kinerja yang tangguh tetapi juga menawarkan efisiensi energi yang baik saat bermain game.

Ponsel OPPO terbaru tahun 2024 ini dilengkapi layar AMOLED beresolusi Full HD+ dengan refresh rate 120Hz, memberikan pengalaman visual yang memukau. Keunggulan lainnya adalah fitur Fast Charging 100W, memungkinkan pengisian baterai 4500 mAh sebanyak 50% hanya dalam waktu 9.5 menit. Skor AnTuTu OPPO Reno 10 Pro+ 5G mencapai 1.080.350, menunjukkan kinerja yang sangat tinggi dalam berbagai aspek.Spesifikasi Lengkap Hp OPPO Reno 10 Pro+ 5G :

Sistem Operasi: Android 13

Chipset: Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1, Octa Core up to 3.0 GHz

GPU: Adreno 730

RAM: 12GB

ROM: 256 GB

Layar: 3D AMOLED, 6.74 inci FHD+ 2772 x 1240 piksel (120 Hz)

Kamera Depan: 32MP

Kamera Belakang: 50MP F1.8 Main + 64MP Periscope + 8MP Ultrawide

Konektivitas: WiFi Dual Band, Bluetooth 5.3, GPS, NFC

Baterai: 4700 mAh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: