Tips Agar Diterima Saat Wawancara Kerja, Hindari 5 Hal Ini
Tips Wawancara agar Diterima Kerja-(foto: istimewa/bengkuluekspress.disway.id)-
Jika Anda pernah mengalami kegagalan dalam proses rekrutmen dan tahapan wawancara sebelumnya, hindarilah membawa memori tersebut ke dalam situasi wawancara terkini.
Setiap kesempatan adalah peluang baru. Kegagalan yang anda alami di masa lalu tidak selalu mencerminkan hasil di masa depan. Oleh karena itu, bawalah diri Anda dengan sikap optimisme tinggi setiap kali menghadapi kesempatan wawancara baru.
Membiarkan kegagalan masa lalu mempengaruhi sikap dan kinerja anda dapat merugikan peluang anda untuk sukses di wawancara yang sedang berlangsung.
BACA JUGA:LKBN Antara Buka Lowongan Pekerjaan, Usia Maksimal 27 Tahun
BACA JUGA:Ini Lho Keistimewaan Weton Jumat yang Kamu Miliki, lengkap dengan Pekerjaan yang Cocok
Fokuslah pada pembelajaran dari pengalaman sebelumnya dan gunakan sebagai motivasi untuk melakukan lebih baik di masa depan.
Optimisme dan keyakinan dalam diri dapat membantu menciptakan kesan positif pada pewawancara dan meningkatkan peluang anda untuk berhasil mendapatkan pekerjaan yang diinginkan.(**)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: