Harga Di Bawah Rp 100 Juta, Berikut 20 Pilihan Mobil Bekas Irit Dan Gesit

Harga Di Bawah Rp 100 Juta, Berikut 20 Pilihan Mobil Bekas Irit Dan Gesit

Mobil Bekas harga 100 jutaan--

7. Toyota Avanza

Mobil bekas di bawah Rp 100 juta dari Toyota Avanza generasi pertama ini memang selalu menjadi incaran masyarakat. Biasa digunakan sebagai mobil keluarga, mobil ini memiliki tipe mesin 1.3 E dan 1.3 G dengan keduanya menggunakan kode K3DE.

Kapasitas mesin Avanza mencapai 1.300 cc, namun belum dilengkapi dengan teknologi VVT-I d. tenaga maksimal yang dikeluarkan bisa mencapai 87 HP dengan torsi sebanyak 116 Nm.

BACA JUGA:Pantau 5 Varian Kia Sonet, SUV Kompak Kaya Fitur

BACA JUGA:Honda City Hatchback Digadangkan Gantikan Honda Jazz, Dengan Kabin Lebih Luas dan Dibanderol Rp 340 Jutaan

Perkiraan Harga: Rp 90 juta

8. Toyota Agya 2014

Mobil bekas Toyota Agya 2014 ini termasuk salah satu mobil LCGC yang irit, nyaman dan murah untuk para keluarga muda. Tampilan eksteriornya pun terlihay gagah, sporty dan tentunya stylish. Mobil hatchback ini dilengkapi dengan mesin 3 silinder untuk kapasitas mesin bensin 1.0 L dan 4 silinder untuk 1.2 L.

Tenaga yang dikeluarkan oleh mobil ini paling besar adalah 88 Ps pada putaran 6.000 rpm. Di dalamnya atau bagian interior mobil terdapat sistem audio dan entertainment yang sudah sangat mumpuni

Perkiraan Harga: Rp 99 juta - Rp 100 juta

9. Suzuki Ertiga 2012 - 2017

Mobil bekas Suzuki Ertiga memiliki kapasitas mesin 1400 cc dan 4 silinder serta tenaga 93,7 HP pada 6.000 rpm dengan torsi maksimal 130 Nm pada 4.000 rpm. Suzuki Ertiga dilengkapi dengan teknologi Multi point Injection yang membuat mobil lebih irit dan efisien.

BACA JUGA:Harga Mulai Rp 211 Jutaan, Mobil Bak Terbuka Kia K2700 Layak Dicoba

BACA JUGA:Yamaha MX King 2024, Super Sporty dan Memukau

Jika dilihat sekilas, eksterior Suzuki Ertiga ini terlihat mirip dengan Suzuki Swift. Mobil ini cocok untuk menjadi mobil keluarga dengan ground clearance yang cukup tinggi. Interior dari mobil MPV ini juga cukup besar dan mampu menampung 7 penumpang di dalamnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: