Begini Caranya Bayar Virtual Account Mandiri yang Mudah dan Aman
IST/BE Cara Bayar Virtual Account Mandiri yang Mudah dan Aman--
Mandiri juga memiliki aplikasi perbankan bernama Livin by Mandiri yang bisa digunakan untuk melakukan berbagai transaksi. Salah satunya adalah menyelesaikan pembayaran menggunakan virtual account Mandiri. Berikut cara bayar virtual account Mandiri Livin:
1. Buka aplikasi Livin by Mandiri
2. Login dengan PIN atau pindai sidik jari
3. Pilih menu “Pembayaran”
4. Pilih “Pembayaran Baru”
5. Pilih “Multi Payment”
6. Pilih penyedia jasa atau service provider
7. Masukkan nomor virtual account Mandiri
8. Masukkan nominal pembayaran
9. Tekan “Lanjut”
10. Cek nama dan nominal yang tertera di layar
11. Masukkan PIN
12. Pembayaran telah selesai
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: