Sahabatku muda, inilah kiat-kiat mencari jodoh yang baik:
- Sungguh-sungguh \"Siapa yang sungguh-sunguh bertaqwa maka Allah tunjukkan jalan keluar dari kesulitannya dan Allah beri rizki dari jalan yang tidak pernah terduga\" (QS 65: 2-3)
- Ikhtiar maksimal
- Doa dipenghujung malam, \"Robby la tadzarny fardan\", Ya Allah, jangan biarkan hamba membujang, (QS 21:89)
- Perhebat istigfar
- Sholat dhuha, diantara rizki adalah jodoh yang baik
- Optimis, insyaAllah, Allah tunjukkan jodohku
- Sedekah sebagai pendokrak agar doa mustajab
- Mohon doa pada orang tua, keluarga, guru yang istiqomah
- Aktifkan diri pada group kajian
- Tidak salah bila minta bantuan sahabat
- Tawakkal sepenuh hati.