Data KPU, 1.472 Orang di Kota Bengkulu Pindah Memilih

Senin 25-11-2024,16:55 WIB
Reporter : Firman Triadinata
Editor : Rajman Azhar

Diketahui, jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) sebanyak 276.623 pemilih. Namun, KPU Kota Bengkulu tetap membuka peluang bagi perpindahan pemilih, termasuk masyarakat yang baru saja pindah ke Kota Bengkulu. (*)

Kategori :