BENGKULUEKSPRESS.COM - Tidak bisa dipungkiri, saat ini banyak game yang bisa menghasilkan uang secara nyata. Melalui beberapa game tersebut, akan ada reward berupa uang yang bisa dicairkan ke dompet digital. Sistem pencairannya pun bisa dibilang cukup mudah dan cepat.
Dengan bermain game yang menghasilkan uang, kamu tidak perlu repot-repot menyiapkan modal. Cukup memiliki handphone dan koneksi internet yang memadai.
7 Game Unggulan Penghasil Saldo DANA gratis yang nyata membayar:
1. Hago
Rating Google Play Store: 4,1
Total Download: 100 juta
Siapa sih yang tidak tahu Hago? Game ini sempat populer dan banyak digunakan. Hago adalah salah satu game yang bisa kamu mainkan untuk menghasilkan uang. Game Hago menjadi populer karena banyak sekali permainan yang ditawarkan di dalamnya.
Bahkan sampai lebih dari 80 jenis permainan. Hago akan memberikan tugas berupa menyelesaikan tantangan, sehingga akan diberi koin sebagai reward. Koin yang sudah dikumpulkan dalam jumlah banyak, bisa kamu tukarkan dengan uang atau bisa juga ditarik melalui rekening dompet digital.
BACA JUGA:Cair Uang Rp100.000 Tiap Hari Dari 8 Aplikasi Game Penghasil Saldo DANA Gratis, Nyata Membayar!
2. Mager
Rating Google Play Store: 4,0
Total Download: 1 juta
Mager adalah game pertama dalam list ini yang bisa menghasilkan uang. Nama game ini terkesan catchy dan asik ya karena sesuai dengan bahasa gaul yang digunakan sehari-hari. Di dalam game Mager, terdapat beberapa pilihan permainan yang bisa kamu mainkan.
Setelah memilih salah satu permainan yang ada di dalam game Mager, kamu harus menyelesaikan beberapa misi dan tantangan untuk mendapatkan reward. Reward yang diberikan berupa Golden Ticket, Silver Ticket atau hanya Mager Coin.
Apabila koin yang kamu kumpulkan sudah banyak, kamu dapat menukarkan koin tersebut dengan voucher untuk dompet digital ataupun voucher pulsa.