Berhubungan dengan varian warna, motor yang bernilai ratusan jutaan ini hanya disediakan berwarna hijau hitam. Desainnya diselingi oleh gelapnya hitam di bagian bawah kepala motor, juga sebagian kecil garis merah dan putih.
BACA JUGA:Begini Cara Memperbaiki Wiper Mobil yang Mati
Harga ZX-4RR 2024
Bagaimana dengan melihat beberapa spesifikasi yang sudah di jelaskan apakah kamu tertari membeli motor yang satu ini. Jika kamu tertarik mengutip laman resmi produsen, harga ZX-4RR 2024 dijual sesuai MSRP wilayah DKI Jakarta senilai Rp244.800.000.
Demikian informasi mengenai Kawasaki ZX-4RR, dengan berbagai fitur cangih yang disematkan pada motor ini tak heran jika Kawasaki ZX-4RR menjadi motor sport handal dikelasnya.