BACA JUGA:Cukup Pakai 1 Jenis Bunga, Bikin Minim Minyak Dan Pori-pori Wajah Rapat
Begitupun dengan vitamin E yang dapat membantu memperbaiki tekstur kulit, menyamarkan hiperpigmentasi, dan tanda penuaan.
Setelah mengetahui manfaat dari masing-masing bahan yang digunakan, kini saatnya kamu menyimak cara membuat masker wajah yang efektif untuk bikin wajah glowing dan tetap kencang. Ini cara membuat dan menggunakannya :
Bahan:
1. 1 butir putih telur
2. 1 sendok makan tepung jagung
3. 1-2 sendok teh bubuk kopi
4. 1 sendok makan aloe vera gel
5. 2 kapsul vitamin E
Cara membuat dan menggunakan:
1. Pecahkan telur dan ambil putihnya saja
2. Tambahkan tepung jagung, bubuk kopi, aloe vera gel, dan vitamin E
3. Aduk bahan-bahan tersebut sampai tercampur merata dan teksturnya seperti pasta
4. Cuci wajah terlebih dahulu dan pastikan benar-benar bersih
5. Aplikasikan masker pada wajah secara menyeluruh
6. Diamkan sampai kering atau sekitar 10 menit