* Buka aplikasi DANA.
* Pilih menu “top up” yang ada di halaman beranda.
* Pilih jenis bank untuk proses top up.
* Di metode bank transfer pilih “see more banks”.
* Kemudian pilih “Maybank”.
Akan tampil “nomor virtual account” di layar.
* Salin nomor virtual account dengan klik “copy code”.
* Gunakan nomor tersebut untuk transfer dari Maybank.
Jika ingin lebih praktis pengguna tinggal mengkombinasikan angka 8528 dengan diikuti dengan nomor handphone yang terdaftar di aplikasi DANA.
Contohnya jika nomor handphone yang terdaftar 085377777777, maka nomor virtual account yang bisa digunakan 8528 0853 7777 7777.
Cara Top DANA via Aplikasi Maybank2U (M2U)
* Pastikan jaringan internet yang digunakan kuat.
* Siapkan aplikasi Maybank2U/ M2U.
* Login dengan menggunakan user ID dan password.
* Selanjutnya pilih menu “transfer”.
* Pilih “rekening asal” untuk transfer.